Lampiran

Keputusan Menteri Keuangan

Nomor

:

296/KMK.01/1997

Tanggal

:

4 Juli 1997

 

Bab 98

 

Ketentuan Khusus

 

Catatan :

 1.

Untuk keperluan Bab ini, dimaksud dengan "barang yang diekspor dengan menggunakan dokumen PEBT" adalah sebagaimana dimaksud dalam Keputusan Menteri Keuangan Nomor 895/KMK.01/1997 tanggal 4 Juli 1997.

2.

Ban ini tidak meliputi :

 

a.

barang yang ekspornya dikenakan Pungutan Ekspor; atau

 

b.

barang impor sementara, atau

 

c.

barang ekspor yang kemudian diimpor kembali.

 

 

     

POS/SUBPOS

      

        

URAIAN BARANG

       

 

% BM

    

  

KET.

     

98.01

Barang ekspor tertentu

 

 

      

       

 

 

9801.10

- Barang dagangan :

 

 

       

          

  

 

9801.10.100

-- Produk pertanian dan hasil olahannya

-

 

9801.10.200

-- Produk kehutanan dan hasil olahannya.

-

 

9801.10.300

-- Tekstil dan produk tekstil

-

 

9801.10.400

-- Produk kerajinan

-

 

9801.10.500

-- Produk elektronika

-

 

9801.10.600

-- Produk kulit dan barang dari kulit

-

 

9801.10.700

-- Produk karet dan olahannya

-

 

9801.10.800

-- Mainan anak-anak

-

 

9801.10.900

-- Lain

-

 

   

    

 

 

9801.20.000

- Bukan barang dagangan

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Salinan sesuai dengan aslinya

KEPALA BIRO UMUM

u.b.

KEPALA BAGIAN T.U. DEPARTEMEN

 

 

NY. HERTATI MULATSIH

NIP. 060016245

 

MENTERI KEUANGAN,

 

ttd.

 

MAR'IE MUHAMMAD